Download Buku Pengantar Analisis Algoritma Bahasa Indonesia
Algoritma
- Suatu set instruksi yang harus diikuti oleh komputer untuk memecahkan suatu masalah.
- Program harus berhenti dalam batas waktu yang wajar (reasonable)
- Tidak terikat pada programming language atau bahkan paradigma pemrograman (mis. Procedural vs Object-Oriented)
Analisa Algoritma
- Perlu diketahui berapa banyak resource (time & space) yang diperlukan oleh sebuah algoritma
- Menggunakan teknik-teknik untuk mengurangi waktu yang dibutuhkan oleh sebuah algoritma
Mengukur jumlah sumber daya (time dan space) yang diperlukan oleh sebuah algoritma
- Waktu yang diperlukan (running time) oleh sebuah algoritma cenderung tergantung pada jumlah input yang diproses.
- Running time dari sebuah algoritma adalah fungsi dari jumlah inputnya
- Selalu tidak terikat pada platform (mesin + OS), bahasa pemrograman, kualitas kompilator atau bahkan paradigma pemrograman (mis. Procedural vs Object Oriented)
Bagaimana jika kita menggunakan jam?
- Jumlah waktu yang digunakan bervariasi tergantung pada beberapa faktor lain: kecepatan mesin, sistem operasi (multi-tasking), kualitas kompiler, dan bahasa pemrograman.
- Sehingga kurang memberikan gambaran yang tepat tentang algoritma
Download Buku Pengantar Analisis Algoritma Versi Indonesia :
Pengantar Analisis Algoritma.pdf – File size 7.8 MB
Google Drive | Zippyshare | Mirrorcreator
Download Buku Pengantar Analisis Algoritma Versi English :
Jones & Bartlett – Analysis of Algorithms_ An Active Learning Approach- Jeffrey J. McConnell, 297.pdf- File size 1.6 MB
Google Drive | Zippyshare | Mirrorcreator
Tag : ebook Analisis Algoritma, buku Pengantar Analisis Algoritma umum, buku dasar Analisis Algoritma