Download Buku Foresight Riset Kelautan Bahasa Indonesia
Setiap organisasi perlu menyiapkan kebutuhan dan harapan di masa depan seperti apa meskipun banyak hal-hal di masa depan yang tidak pasti. Antara masa lalu, saat ini dan masa yang akan datang, foresight berguna untuk mengeksplorasi ketidakpastian itu dan membantu mengantisipasi hal-hal yang tidak kita inginkan. Foresight juga membantu melihat “weak signal” yang kemungkinannya kecil dan kejadian berdampak besar yang kadang diabaikan.
Foresight dapat diartikan sebagai suatu proses sistematik, partisipatif yang melibatkan kemampuan melihat masa depan dalam jangka waktu panjang untuk mengidentifikasi area riset strategis dan munculnya teknologi baru untuk menghasilkan manfaat sosial dan ekonomi bagi masyarakat. Dalam penyusunan foresight organisasi, seberapa besar sumber daya yang akan dialokasikan sangat tergantung kepada beberapa faktor sebagai berikut:
- Apa tujuan dari melakukan foresight
- Siapa yang akan menindaklanjuti/mengimplementasikan hasil foresight
- Apa yang ingin dilihat
- Siapa yang akan berpartisipasi dalam foresight
- Metode apa yang digunakan
Download Buku Foresight Riset Kelautan Versi Indonesia :
foresight riset kelautan (2020-2025).pdf – File size 12 MB
Google Drive | Zippyshare | Mirrorcreator
Download Buku Foresight Riset Kelautan Versi English :
Foresight Marine Panel- File size 3.1 MB
Google Drive | Zippyshare | Mirrorcreator
Tag : ebook Foresight Riset Kelautan pdf, buku Foresight Riset Kelautan umum, buku dasar Foresight Riset Kelautan