Download Buku Teori Filologi Bahasa Indonesia
Filologi adalah suatu pengetahuan tentang sastra-sastra dalam arti yang luas yang mencakup bidang kebahasaan, kesastraan, dan kebudayaan. Apabila dikatakan bahwa sastra merupakan hasil kebudayaan masa lampau maka pengertian kebudayaan di sini adalah kelompok adat kebiasaan, kepercayaan, dan nilai yang turun-temurun dipakai oleh masyarakat pada waktu tertentu . untuk menghadapi dan menyesuaikan diri dengan segala situasi yang tumbuh, baik dalam kehidupan individu maupun dalam kehidupan kelompok.
Etimologi Kata Filologi berasal dari kata Yunani philos yang berarti ‘cinta’· dan kata logos yang bei;arti ‘kata’ . Pada kata filologi, kedua kata tersebut membentuk arti ‘cinta kata’, atau ‘senang ~ertutur’ (Shipley, 1961; Wagenvoort, 1947). Arti ini kemudian berkembang menjadi ‘senang belajar’ , ‘senang ilmu’ , dan ‘senang kesastraan’ atau ‘senang kebudayaan.’
Download Buku Pengantar Filologi Versi Indonesia :
Pengantar Teori Filologi .pdf – File size 36 MB
Google Drive | Zippyshare | Mirrorcreator
Download Buku Filologi Versi English :
philological theories and their application in translation and in practice.pdf- File size 2.6 MB
Google Drive | Zippyshare | Mirrorcreator
Tag : ebook Pengantar Filologi, buku Pengantar Filologi umum, buku Dasar Filologi