Fisika merupakan ilmu mengenai alam, yang mempelajari unsur-unsur dasar pembentuk alam semesta, gaya-gaya yang bekerja di dalamnya, dan akibat-akibatnya; mencakup rentang yang luas: dari partikel sub atom pembentuk semua materi sampai kelakukan alam semesta sebagai suatu kesatuan kosmos.
Berikut ini kumpulan materi Fisika SMA/SMU dari kelas 10 – 12 :
Kelas 10
- Besaran dan Satuan
- Vektor
- Gerak Lurus (GLB dan GLBB)
- Gerak Melingkar
- Gerak Parabola
- Hukum Newton Tentang Gerak
- Usaha, Energi dan Daya
- Hukum Kekekalan Energi
- Momentum dan Impuls
Kelas 11
- Dinamika dan Kesetimbangan Benda Tegar
- Momen Gaya dan Momen Inersia
- Elastisitas Zat Padat
- Hukum Pascal
- Fluida Statik dan Dinamik
- Kalor dan Perpindahan Kalor
- Teori Kinetik Gas
- Termodinamika
- Gelombang
- Gelombang Bunyi
- Gelombang Cahaya dan Optika Geometri
- Pemanasan Global